Manfaat Jahe Untuk Kesehatan

Jahe merupakan salah satu jenis rempah - rempah yang sering digunakan sebagai pelengkap bumbu masakan, karena dengan menambahkan jahe pada masakan akan membuat rasa masakan semakin enak. Selain untuk bumbu masakan, jahe juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Salu satu manfaat jahe untuk kesehatan yang cukup dikenal adalah sebagai penghilang masuk angin, cukup dengan meminum teh hangat bercampur jahe dipercaya dan memang sudah terbukti mampu menghilangkan masuk angin dengan cepat.

Jahe sendiri juga sering dihadirkan dengan sajian yang berbeda, yaitu wedang jahe. Biasanya orang yang menimum wedang jahe bertujuan untuk menghangatkan badan, serta dapat juga menghilangkan masuk angin. Dan berikut ini telah kami rangkumkan beberapa manfaat lainnya dari jahe untuk kesehatan.

Manfaat Jahe Untuk Kesehatan
1. Mengatasi Batuk
2. Menangkal Redikal Bebas
3. Mengatasi perut Kembung
4. Mengatasi Peradangan
5. Mengatasi Alergi
6. Mengatasi Hipertensi
7. Mengatasi Arthritis
6. Mengobati Diabetes
7. Mengatasi Jerawat
8. Mengatasi Persendian
9. Mengobati sakit kepala
10 Mengatasi Gatal Karena Gigitan Serangga
Itulah beberapa manfaat jahe untuk kesehatan, untuk mendapatkan khasiat jahe tersebut anda bisa menjadikan jahe sebagai wedang jahe, dan khusus untuk mengobati luka cukup dengan menumbuknya dan oleskan pada luka.
Manfaat Jahe Untuk Kesehatan | SalahLangkah.com | 5